Category: Uncategorized

  • Apa itu Social CRM, Manfaat, hingga Contoh Penerapannya

    Apa itu Social CRM, Manfaat, hingga Contoh Penerapannya

    Di tengah kemajuan era digital yang terus berkembang, bisnis perlu mengikuti tren terbaru agar tetap relevan dan dapat bersaing di pasar yang penuh persaingan. Oleh karena itu, pebisnis perlu mencari strategi yang cerdas untuk meningkatkan bisnisnya. Salah satu tren terkini yang sedang mendapatkan banyak perhatian adalah social CRM (Customer Relationship Management). Social CRM adalah strategi…

  • 5 Rekomendasi Aplikasi Catering Terbaik di Indonesia 2024

    5 Rekomendasi Aplikasi Catering Terbaik di Indonesia 2024

    Dalam dunia bisnis catering, kesalahan dalam manajemen bisa berdampak besar pada reputasi dan keberhasilan perusahaan. Dengan ribuan order yang harus dikelola setiap harinya, kompleksitas operasional menjadi sangat tinggi, sehingga kesalahan yang terjadi bisa menyebabkan kerugian yang besar. Jika perusahaan tidak memiliki alat yang tepat untuk mengelola pesanan, stok, dan logistik, segala sesuatunya bisa dengan cepat…

  • Apa itu Human Capital Management dan Manfaatnya bagi Perusahaan

    Apa itu Human Capital Management dan Manfaatnya bagi Perusahaan

    Dalam era persaingan bisnis yang semakin ketat, perusahaan seringkali menghadapi berbagai tantangan dalam mengelola sumber daya manusianya, mulai dari rendahnya produktivitas karyawan hingga kesulitan dalam menarik dan mempertahankan talenta terbaik. Human Capital Management (HCM) menjadi solusi dalam mengatasi permasalahan tersebut dengan menyediakan kerangka kerja yang terintegrasi untuk meningkatkan pengalaman kerja karyawan sambil memaksimalkan kontribusi mereka…

  • Breakdown Maintenance dan Strategi Efektifnya di Industri Manufaktur

    Breakdown Maintenance dan Strategi Efektifnya di Industri Manufaktur

    Breakdown maintenance, meskipun sering menjadi penyelamat dalam mengatasi kegagalan mesin yang tak terduga, seringkali menjadi sumber ketidakpastian dan biaya tambahan yang tidak diinginkan bagi perusahaan manufaktur. Meskipun dianggap sebagai solusi yang cepat, kegagalan dalam mengelola breakdown maintenance dapat mengakibatkan gangguan produksi yang merugikan serta peningkatan risiko kegagalan yang lebih besar di masa depan. Namun, Anda…

  • Review Blue Yonder Software 2024: Fitur, Kekurangan & Alternatifnya

    Review Blue Yonder Software 2024: Fitur, Kekurangan & Alternatifnya

    Di era digital ini, kompleksitas operasional menjadi tantangan sehari-hari yang dihadapi banyak bisnis. Untuk mengatasi masalah ini, perusahaan seringkali mengandalkan solusi software Enterprise Resource Planning (ERP). Salah satu pilihan yang seringkali digunakan adalah Blue Yonder Software. Solusi ini membantu untuk mengoptimalkan efisiensi dan produktivitas bisnis. Namun, apakah Blue Yonder Software adalah pilihan yang tepat? Apakah…

  • 4 Kekurangan Produksi Massal yang Dihadapi Perusahaan Manufaktur

    4 Kekurangan Produksi Massal yang Dihadapi Perusahaan Manufaktur

    Dalam bisnis manufaktur, proses produksi menjadi salah satu faktor penting yang mempengaruhi kualitas dan kuantitas produk hasil. Namun, tidak jarang perusahaan harus berhadapan dengan berbagai kekurangan proses produksi massal seperti adanya keterbatasan modal hingga kurangnya fleksibilitas dalam menciptakan produk yang berbeda. Berbagai hal tersebut merupakan kekurangan produksi massal. Untuk mengatasi kekurangan-kekurangan tersebut, perusahaan perlu mencari…

  • Alasan Mengapa Mengukur Inventory Turnover Ratio Penting Untuk Perusahaan

    Alasan Mengapa Mengukur Inventory Turnover Ratio Penting Untuk Perusahaan

    Inventory turnover ratio atau yang lebih Anda kenal sebagai rasio perputaran persediaan adalah rumusan atau pola rasio efisiensi yang lebih memberikan gambaran kepada Anda bagaimana efektivitas dari persediaan barang dengan membandingkan harga pokok penjualan dalam persediaan rata-rata selama satu periode. Mudahnya, inventory turnover ratio ini Anda butuhkan untuk menyiasati bagaimana produk yang Anda jual bisa…

  • 7 Tips Mengelola Dana Funding Startup Secara Efektif

    7 Tips Mengelola Dana Funding Startup Secara Efektif

    Setelah memperoleh pendanaan, salah satu pertanyaan besar yang muncul adalah funding startup tersebut akan digunakan untuk apa. Banyak startup di Indonesia yang gagal meski telah mendapat pendanaan karena keputusan investasi yang salah.  Salah satu kunci sukses dalam pengelolaan funding startup adalah investasi cerdas pada sistem Enterprise Resource Planning (ERP). Oleh karena itu, memilih sistem ERP…

  • Apa itu RFQ dan Pentingnya dalam Proses Pengadaan Bisnis?

    Apa itu RFQ dan Pentingnya dalam Proses Pengadaan Bisnis?

    Dalam dunia bisnis yang kompetitif dan dinamis, perencanaan yang efektif dan pengelolaan biaya menjadi kunci kesuksesan. Namun, proses pengadaan yang tidak efisien dapat menyebabkan penundaan, biaya yang membengkak, dan hasil yang tidak memuaskan seperti keterlambatan proyek, biaya yang tiba-tiba membengkak, dan kualitas produk yang buruk. Di tengah kompleksitas ini, RFQ (Request for Quotation) hadir sebagai…

  • Pentingnya Pabrik Mebel Menggunakan Software Manufaktur

    Pentingnya Pabrik Mebel Menggunakan Software Manufaktur

    Pembuatan furniture dalam pabrik mebel terkadang akan mengalami hambatan selama prosesnya. Masalah terkait bahan baku hingga proses distribusi bisa menjadi hal yang berdampak pada kemajuan bisnis mebel Anda. Kelengkapan dari Sistem Manufaktur terbaik, yaitu Hash Manufacturing Automation hadir untuk membantu bisnis pabrik mebel Anda, mulai dari kegiatan perencanaan produksi hingga pembuatan lapora n secara akurat.…

Design a site like this with WordPress.com
Get started